
..namun secara khusus saya selalu menantikan berita demi berita dari hari ke hari tentang proses kepulangan beliau ke tanah air dan tentang ulasan romantismenya dengan bapak Habibie..
Sejatinya, saya sebagai rakyat kebanyakan, tidak banyak mengetahui tentang ibu Ainun...namun setelah beliau wafat, justru banyak kisah beliau yang menarik perhatian saya..
Sebagai istri dan ibu rumah tangga,
sejuk rasanya mendengar bahwa bapak Habibie dan ibu Ainun adalah pasangan yang harmonis dan tidak sungkan menunjukkan kasih sayang antara satu dengan lainnya...
...ibu Ainun yang berpenampilan kalem, nampaknya memang di-set untuk mendampingi bapak Habibie yang cenderung lincah dan humoris.. :)
..bapak Habibie, meski diuji dengan pangkat dan jabatan tinggi, kepintaran dan segala fasilitas..tak pernah terendus kabar miring menyangkut ketidaksetiaan...(ini menurut saya sikap yang sangat elegan...sementara para lelaki -juga perempuan-yang tidak kuat iman karena keblinger jabatan dan kekayaan kemudian menjadi tidak setia...saya menyebutnya..kampungan! hahaha)
..in short..
selamat jalan ibu...
entah bagaimana Allah menilai selama ibu di dunia ini..
tapi setidaknya, dari kacamata ibu rumah tangga lugu ini...ibu adalah seorang yang beruntung..
...dan untuk bapak Habibie..
hormat, kagum dan salut saya..
bahwa bapak justru tampak hebat di mata saya
karena bapak tak ragu menunjukkan bahwa ibu Ainun penting dan berarti buat bapak..
bapak tampak gagah karena bapak setia...
....

10 komentar:
selamat jalan ibu Ainun..
kesedihan mendalam kurasakan manakala berita itu sampai.
Ibu...selamat jalan, semoa bahagia di sisiNya...amin..
Susah dicari bandingnya, pasangan seperti Pak Habibie dan Ibu Ainun
@nietha: idem... :)
@srex: amiin..
@mars: betul, mas!
ngebaca cerita2 tentang pasangan ini emang jadi gimanaaa gitu.. sangat mengharukan. bener2 cinta sejati ya...
@arman: smoga yg kita baca itulah yg sebenarnya ya mas..
Pasangan yg sangat manis dan romantis... Saya suka...
hmmm.. agak telat sih ini saya commentnya, tapi gapapa.
Kisahnnya bu ainun-pak habibie emang bagus. jarang2 ada pasangan yang diekspos banget keharmonisannya. kayak widyawati-sophan sophian:)
Posting Komentar