Senin, Juni 02, 2008

CK SHIPS



Tanpa tahu entah mulainya kapan dan disebabkan oleh alasan apa, papi Owe suka mengoleksi kapal aneka bentuk, aneka ukuran dan aneka bahan. Ada yang kecil, ada yang sah hohah (sampe susah mau ditaruh dimana), ada yang dari kayu, rotan, baja, bambu, gelas, cengkeh bahkan kristal. Juga ada yang berada di dalam botol (gimana bikinnya ya?auk ah). Mungkin disebabkan dia sering bertugas ke luar kota, luar pulau dan luar negara..dan dia melihat aneka kapal produk daerah setempat yang punya ciri khas masing-masing, maka dia tertarik untuk mengoleksinya. Tadinya dia pajang di kantornya, setelah beberapa kali pindah ruang dan jumlah kapal yang mulai banyak..maka diajaknyalah para kapal itu untuk tinggal di CK, dan menjadi anak asuhku sampai kini. Berdasar sensus pagi ini, total jumlah kapal ada 35 armada...

Tidak ada komentar: